Renungan Harian & Leadership Kristen
| Renungan | Bina | Bio | Buku | Doa | E-JEMMi | Kisah | Konsel | Leadership | Wanita | Humor |

Thursday, November 22, 2012

[i-kan-humor] [e-Humor] 2131 November/2012

Anda terdaftar dengan alamat: iklanmdo.kristen@blogger.com

e-Humor
2131, November 2012

Shalom,

Setiap keluarga memiliki aturan masing-masing dan bertujuan baik untuk seluruh anggotanya. Akan tetapi, orang tua sering lupa atau kadang beralasan tidak punya waktu, untuk mendiskusikan aturan itu dengan anak-anak mereka. Akibatnya, banyak anak yang dianggap "melanggar aturan", tanpa tahu aturan yang ada itu sebenarnya apa saja. Kami mengajak Anda menyimak humor hari ini seputar pendidikan anak. Kiranya menjadi berkat.

Tuhan memberkati.

Pemimpin Redaksi e-Humor,
Tatik Wahyuningsih
< tatik(at)in-christ.net >
< http://humor.sabda.org/ >


2131. SEBUAH JAWABAN PANDAI

Ayah: Apa kamu tahu mengapa Ayah akan menghukum kamu, Bob?
Bob: Tidak, Ayah.
Ayah: Dalam keluarga, yang lebih tua harus selalu bersikap baik kepada yang lebih muda, tapi pagi ini kamu tidak melakukannya dengan baik. Kamu melempar topi adikmu ke dalam kolam ikan. Sekarang, Ayah akan menghukummu!
Bob: Tunggu, Yah. Aku tahu aku salah... tapi aku jauh lebih muda dari Ayah, 'kan?

[Sumber diambil dan disunting dari: http://jt.nuaa.edu.cn/humor/lierong.html#059]

"Hai bapa-bapa, janganlah sakiti hati anakmu, supaya jangan tawar hatinya." (Kolose 3:21)
< http://alkitab.sabda.org/?Kolose+3:21 >


KUIS HUMOR

Kuis minggu lalu 150: "Siapakah Raja Moab yang Gendut?"

- Dipto < diptosn(at)xxx > = Eglon
- Prince Dave < prince.tamto(at)xxx > = Raja EGLON (HAKIM 3:17)
- Lucas Widianto < lukas_widianto(at)xxx > = EGLON (Hakim hakim 3:17). Dia dibunuh oleh EHUD.
- Wardana Nengah < wardana_nengah(at)xxx > = Raja Moab yg gendut bernama "Eglon". GBU.
- Erik Kristovel < erikkristovel(at)xxx > = Raja Eglon
- Sugeng Haryadi < sugengharyadi(at)xxx > = Eglon
- Lia Pardede < pard3li(at)xxx > = Eglon [Hakim-Hakim 3:17]
- Kennedy Sirait < Kennedy.Sirait(at)xxx > = Eglon (Hakim-hakim 3:17)

Jawaban e-Humor:

Wow! Terima kasih ya, untuk pelanggan yang sudah berpartisipasi menjawab kuis minggu lalu. Silakan jawab kuis berikutnya ya ....

Kuis minggu ini 151: "Siapakah orang pertama yang membuat kebun anggur?"

Jawaban beserta nama Anda akan diumumkan pada edisi kuis e-Humor selanjutnya. Oleh karena itu, kirim jawaban Anda secepatnya ke Redaksi e-Humor, maksimal 5 hari setelah Anda menerima edisi ini ya.

Bagi Anda yang memiliki tebak-tebakan untuk dipasang sebagai kuis di e-Humor, silakan kirim ke: < humor(at)sabda.org >. Kami tunggu jawaban dan kirimannya, ya. Terima kasih banyak!


Kontak: < humor(at)sabda.org >
Redaksi: Tatik Wahyuningsih dan Amy Grace Y.
Tim Editor: Davida Welni Dana, Novita Yuniarti, dan Santi Titik Lestari
(c) 2012 -- Yayasan Lembaga SABDA
< http://www.ylsa.org >
Rekening: BCA Pasar Legi Solo;
No. 0790266579
a.n. Yulia Oeniyati
< http://blog.sabda.org/ >
< http://fb.sabda.org/humor >
Berlangganan: < subscribe-i-kan-humor(at)hub.xc.org >
Berhenti: < unsubscribe-i-kan-humor(at)hub.xc.org >
Miliki Blog atau Website Sendiri
Dapatkan Panduannya
Hubungi : 0813 5643 8312 - 0857 5737 8151 - 0431 8013154
Format SMS : Panduan Isi Pesan
Klik Demo / Contoh & Tutor Tingkat Menengah
atau pilih template :
Klik, Pilih & Pesan Sekarang / Contoh & Tutor Tingkat Menengah
G R A T I S
The Christian Blog @ 2011 - 2012
Designer : Joni Wawoh, SH
hostgator promo