--------------------------------------------------------------------- e-BinaGuru -- MILIS DISKUSI PARA PELAYAN ANAK DAN GURU SEKOLAH MINGGU ---------------------------------------------------------------------
From: Dini S. Koentjoro <dinikoentjoro@gmail.com>
Yth: Mitra ABBG
Salam Sejahtera dalam Kasih Kristus,
Menanggapi isu kekerasan & pelecehan (seksual) pada anak yang terjadi akhir-akhir ini, maka dalam rangka memperingati Hari Anak Nasional (23 Juli 2014), maka Jaringan Peduli Anak Bangsa (JPAB) bekerjasama dengan Asosiasi Alumni Holistic Child DevelopmentIndonesia (ASAH-Indonesia), Dan Sekolah Kristen Nasional Anglo-Rawasari (SKN. Anglo-Rawasari) mengundang Bapak/Ibu untuk berpartisipasi pada Acara Seminar Sehari :
"Membangun Sekolah Ramah & Aman Bagi Anak:
Mewaspadai Tindak Kekerasan & Pelecehan Seksual pada Anak
Sabtu, 19 Juli 2014 Jam 08.30 – 16.30 wib.
Bertempat di: Aula Sekolah Kristen Nasional Anglo – Rawasari, Jakarta.
D/a. Jl. Rawasari Selatan No. 10-X, Jakarta 10570. Telp: (021) 4267451/ 4208702.
Pendaftaran: (021) 4526235/ 45857502/ HP. Vonny: 081210234587/ Baby: 0818677287.
Email: vonnyjpab@cbn.net.id/ babyjpab@cbn.net.id
Biaya Pendaftaran: Rp. 100.000,-/ orang (termasuk Materi & Makan siang)
Pembayaran via Transfer ke rek BCA: 391-300-954-8 a/n. P. Jaringan Peduli Anak Bangsa.
Catatan: Bagi bpk/ ibu yang membutuhkan Surat Undangan Resmi beserta lampiran Proposal nya, silahkan menghubungi Sekretariat Panitia via SMS ke 081210234587/ 0818677287.
Besar harapan kami, Peran serta Bapak & Ibu dapat memberikan dampak positif bagipendidikan Dan perlindungan anak-anak Indonesia, khususnya anak-anak didik di Sekolah yang bapak & ibu Pimpin/ bina. Doa Kita bersama, Tuhan memberkati upaya Kita bersamabagi kepentingan terbaik anak Indonesia.
Salam,
Tim Panitia Seminar Sehari
--------------------------------------------------------------------- Bergabung kirim e-mail ke:Berhenti kirim e-mail ke: Untuk arsip: http://hub.xc.org/scripts/lyris.pl?enter=i-kan-BinaGuru ---------------------------------------------------------------------