Renungan Harian & Leadership Kristen
| Renungan | Bina | Bio | Buku | Doa | E-JEMMi | Kisah | Konsel | Leadership | Wanita | Humor |

Wednesday, May 8, 2013

[i-kan-humor] [e-Humor] 2198 Mei/2013

Anda terdaftar dengan alamat: iklanmdo.kristen@blogger.com

e-Humor
2198, Mei 2013

Shalom,

Ada beberapa ungkapan umum yang sering kali kita anggap lumrah dalam kehidupan sehari-hari, namun bila dipikirkan lebih jauh, ungkapan itu sepertinya akan lebih baik jika tidak diucapkan. Misalnya, istilah "membanting tulang" yang berarti bekerja keras. Tentu saja kita tidak ingin membanting tulang karena pasti akan sakit, dan bisa-bisa tulang kita patah. Masih ada banyak kata yang lain di bawah ini. Mari kita simak bersama.

Staf Redaksi e-Humor,
Yusak
< http://humor.sabda.org/ >


2198. JANGANLAH

- Janganlah engkau MENUNTUT ILMU karena pada dasarnya ILMU tidak bersalah.

- Janganlah engkau MENIMBA PENGETAHUAN karena di dalam sumur tidak ada PENGETAHUAN.

- Janganlah engkau MEMBALAS BUDI karena belum tentu BUDI yang melakukannya.

- Janganlah engkau MENYUMBANGKAN LAGU karena LAGU yang SUMBANG tentu tidak enak didengar.

- Janganlah engkau MENGURUSI TEMAN karena belum tentu temanmu ingin berbadan KURUS.

- Janganlah engkau MEMBERI TAHU orang yang bertanya karena orang itu mungkin sukanya makan TEMPE.

- Janganlah engkau MENGARUNGI LAUTAN karena KARUNG memang lebih cocok untuk beras.

[Sumber diambil dari: http://forumpelajar.com/Thread-Janganlah]

"Sebab itu kami tidak lagi menilai seorang juga pun menurut ukuran manusia. (2 Korintus 5:16a) < http://alkitab.sabda.org?2Kor+5:16 >


STOP PRESS: e-WANITA: PUBLIKASI BAGI WANITA KRISTEN INDONESIA

Wanita Kristen Indonesia memerlukan bacaan-bacaan rohani yang bermutu agar dapat menjadi wanita yang teguh dalam iman dan berwawasan luas. Apakah Anda salah satunya?

Dapatkan publikasi e-Wanita < http://wanita.sabda.org > yang diterbitkan oleh Yayasan Lembaga SABDA < http://ylsa.org > khusus untuk wanita Kristen di Indonesia. Kembangkan wawasan dan kehidupan rohani Anda dengan bahan-bahan yang lengkap dan alkitabiah seputar dunia wanita dalam e-Wanita. Segeralah berlangganan, GRATIS, untuk mendapatkan artikel, tips, kesaksian, kisah tokoh-tokoh wanita Kristen, dan informasi-informasi lain seputar wanita Kristen. Caranya sangat mudah! Anda hanya perlu mengirimkan email Anda ke: < subscribe-i-kan-wanita(at)hub.xc.org > atau < wanita(at)sabda.org >

Publikasi e-Wanita, bagi wanita Kristen yang rindu memuliakan Tuhan dengan hidupnya.

Dapatkan arsip e-Wanita sejak tahun 2008 di halaman: < http://sabda.org/publikasi/e-wanita/arsip/ >


Kontak: humor(at)sabda.org
Redaksi: Amy G., Yusak, dan Yegar
Berlangganan: subscribe-i-kan-humor(at)hub.xc.org
Berhenti: unsubscribe-i-kan-humor(at)hub.xc.org
Arsip: http://sabda.org/publikasi/e-humor/arsip
BCA Ps. Legi Solo, No. 0790266579, a.n. Yulia Oeniyati
(c) 2013 -- Yayasan Lemba ga SABDA < http://ylsa.org >
Miliki Blog atau Website Sendiri
Dapatkan Panduannya
Hubungi : 0813 5643 8312 - 0857 5737 8151 - 0431 8013154
Format SMS : Panduan Isi Pesan
Klik Demo / Contoh & Tutor Tingkat Menengah
atau pilih template :
Klik, Pilih & Pesan Sekarang / Contoh & Tutor Tingkat Menengah
G R A T I S
The Christian Blog @ 2011 - 2012
Designer : Joni Wawoh, SH
hostgator promo